Buletin Jum’at HAMZANWADI EDISI 92||Dzulhijjah 1443 H

Buletin Jum’at HAMZANWADI EDISI 92||Dzulhijjah 1443 H

MENYUCIKAN JIWA ADALAH KUNCI KEBERUNTUNGAN 

Salah satu tanda keberuntungan seseorang di dunia dan akhirat adalah memiliki jiwa yang bersih. Jiwa yang bersih akan membawa pemiliknya kepada perbuatan baik dan rasa tenang yang akan selalu menghiasi kesehariannya dalam menjalani hidup dan kehidupan.

Dalam KBBI jiwa diartikan sebagai roh manusia (yang ada di dalam tubuh dan menyebabkan seseorang hidup). Jiwa juga diartikan sebagai seluruh kehidupan batin manusia (yang terjadi dari perasaan, pikiran, angan-angan, dan sebagainya). Kaitannya dengan begitu penting dan berpengaruhnya jiwa bagi kehidupan manusia disebutkan dalam Al-Qur’an (QS 91 : 9-10).

قَدْ أَفْلَحَ مَنْ زَكَّاها وَقَدْ خابَ مَنْ دَسَّاها

Artinya: Sungguh beruntung orang yang menyucikan jiwanya (jiwa itu), dan sungguh rugi orang yang mengotorinya. (QS 91 : 9-10).

Dari ayat di atas dapat kita ketahui bahwa manusia memiliki dua model jiwa, yaitu :… Selengkapnya baca disini 👇

BULETIN JUM’AT HAMZANWADI EDISI 92

Pemuda NWDI DKI Jakarta

Baca Selanjutnya

DARI PENULIS

BERITA TERKAIT

IKLAN

TERBANYAK DIBACA

BACA JUGA